Menu

Mode Gelap
BHABINKAMTIBMAS POLSEK KAPUAS TENGAH PANTAU PERKEMBANGAN TANAMAN JAGUNG DALAM RANGKA MENDUKUNG SWASEMBADA PANGAN TAHUN 2025

Uncategorized

Satpolairud Polres Kapuas Cek Kelengkapan Alat Keselamatan kapal yang melintas DAS Kapuas

badge-check


					Satpolairud Polres Kapuas Cek Kelengkapan Alat Keselamatan kapal yang melintas DAS Kapuas Perbesar

Kuala Kapuas – Personel Satpolairud Polres Kapuas Jajaran Polda Kalteng melakukan pengecekan kelengkapan alat Kapal yang melintas DAS Kapuas, Kab. Kapuas, Selasa (21/10/2025) Pagi.

Pengecekan ini dilaksanakan agar nahkoda kapal atau pemilik Kapal melengkapi alat keselamatan saat berlayar seperti life jaket, dan life buoy sesuai aturan.

Selain melakukan pemeriksaan, anggota Satpolairud Polres Kapuas juga melakukan penyuluhan dan imbauan kepada nahkoda kapal agar selalu mengutamakan keselamatan dalam berlayar.

Kapolres Kapuas melalui Kasatpolairud AKP Junaldi, S.H. mengatakan pihaknya juga mengingatkan kepada nahkoda kapal selalu rutin mengecek mesin kapal, dan kondisi kapal apakah sudah siap untuk beroperasi.

“Kegiatan ini bertujuan memberikan pemahaman pengetahuan kepada nahkoda kapal begitu pentingnya melengkapi alat keselamatan berlayar guna menjaga diri di saat cuaca buruk,” kata AKP Junaldi, S.H.

“Itu penting menjadi perhatian bersama, dan perhatikan juga kapasitas muatan kapal agar tidak melebihi ambang batas,” ucapnya.

Dia menuturkan melalui kegiatan ini, diharapkan dapat mengarahkan agar lebih patuh dan taat dalam aturan saat berlayar seperti melengkapi dokumen kapal, membuat nama kapal serta melengkapi alat keselamatan. (AL)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Polri Peduli, Satsamapta Polres Kobar Berikan Bantuan Untuk Masyarakat Kurang Mampu

21 Oktober 2025 - 23:01 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Pangkalan Lada Lakukan Pengecekan Pengemasan Hasil Panen Jagung Hibrida

21 Oktober 2025 - 23:00 WIB

Berikan Rasa Aman di Jalan Raya Satsamapta Polres Kobar Laksanakan Kegiatan Pengaturan Lalu Lintas Rutin

21 Oktober 2025 - 22:57 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Apar Batu Ajak Warga Aktif Ronda Malam, Wujudkan Keamanan Lingkungan yang Kondusif

21 Oktober 2025 - 22:17 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Kupang Bersih Ajak Warga Aktif Ronda Malam, Perkuat Keamanan Lingkungan

21 Oktober 2025 - 22:17 WIB

Trending di Uncategorized