Menu

Mode Gelap
Speedboat Bawa 23 Migran Tenggelam di Pantai Kuba, 2 Orang Tewas PA 212 soal Polisi Halangi Massa di Patung Kuda: Semoga Aparat Punya Hati Nurani Massa Reuni 212 Hanya Bisa Sampai Thamrin, Putar Balik ke HI Sambil Salawat Prof Tjandra: Varian Omicron Mungkin Berdampak pada Obat Pasien COVID-19

Uncategorized

Apel Pagi Sarana Dengar Arahan Pimpinan dan Pengecekan Personel Polsek Kapuas Hulu

badge-check

Tribratanews.kalteng.polri.go.id-Kapuas Hulu-Apel merupakan rutinitas dan kewajiban bagi setiap anggota Polri dimanapun bertugas. Selain untuk memupuk sikap disiplin, kegiatan apel adalah sarana untuk mendengar arahan pimpinan dan pengecekan personel Polri sebelum melaksanakan tugas dan pelayanan kepada masyarakat.

Kembali dilaksanakan apel pagi oleh personel Polsek Kapuas Hulu, Selasa (18/11/2025) pukul 08.00 Wib. Apel pagi dipimpin oleh Kapolsek Kapuas Ipda Zaenal Abidin, S.H., M.E., bertempat di halaman mako Polsek Kapuas Hulu Jalan Beringin RT. 002 Kecamatan Kapuas Hulu Kabupaten Kapuas Provinsi Kalimantan Tengah.

Dalam arahannya, Kapolsek Kapuas Hulu Ipda Zaenal Abidin, S.H., M.E., menekankan pentingnya sikap disiplin pada setiap anggota Polri dimana pun berada karena dengan sikap disiplin pelayanan kepada masyarakat dapat berjalan dengan baik.

“Jaga kekompakan sesama anggota Polsek Kapuas Hulu dan kesehatan anggota, selalu disiplin dan tidak melakukan pelanggaran dan waspada dalam setiap melaksanakan tugas diwilayah hukum di Polsek Kapuas Hulu dengan baik,” tambah Kapolsek. (@13)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Dinas TPHPKP Pertanian Kabupaten Cianjur, Lakukan Pembinaan dan Penyuluhan 

18 November 2025 - 09:35 WIB

DPP SPKN Desak Pemko Pekanbaru Tertibkan Perusahaan Jaringan Kabel Fiber Optik Yang Ada Di Pekannaru

18 November 2025 - 09:34 WIB

Mulai Hari Ini, Area Kolong Jembatan Pasupati Tak Lagi Jadi TPS 

18 November 2025 - 09:32 WIB

Irjen pol Drs Marzuki Ali Basrah Letakkan batu pertama pembangunan joging track Metuah Polres Bener Meriah

18 November 2025 - 09:27 WIB

Bupati Aceh Tamiang Lantik Prio Sumbodo sebagai PAW Anggota KIP Periode 2023–2028

18 November 2025 - 09:26 WIB

Trending di News