Menu

Mode Gelap
Speedboat Bawa 23 Migran Tenggelam di Pantai Kuba, 2 Orang Tewas PA 212 soal Polisi Halangi Massa di Patung Kuda: Semoga Aparat Punya Hati Nurani Massa Reuni 212 Hanya Bisa Sampai Thamrin, Putar Balik ke HI Sambil Salawat Prof Tjandra: Varian Omicron Mungkin Berdampak pada Obat Pasien COVID-19

News

KAPOLSEK KAPUAS TENGAH PIMPIN PENGAMANAN IBADAH DAN PERAYAAN NATAL JEMAAT GKE PUJON

badge-check

Polsek Kapuas Tengah Polres Kapuas Jajaran Polda Kalteng. Kapolsek Kapuas Tengah memimpin pengamanan Ibadah dan Perayaan Natal Jemaat GKE Pujon bertempat di Gereja GKE “IMMANUEL” Jalan Harapan II RT.002 Desa Pujon Kecamatan Kapuas Tengah Kabupaten Kapuas Provinsi Kalimantan Tengah. Rabu (24/12/2025) pukul 15.00 WIB.


‎Adapun jumlah jemaat yang hadir dalam Ibadah dan Perayaan Natal Jemaat GKE Pujon bertempat di Gereja GKE “IMMANUEL” Jalan Harapan II RT.002 Desa Pujon Kecamatan Kapuas Tengah Kabupaten Kapuas Provinsi Kalimantan Tengah tersebut berjumlah kurang lebih 600 jemaat.

‎Perayaan Natal di Gereja Immanuel Pujon Kapuas Tengah dengan ‎Tema : “Allah Hadir Untuk Menyelamatkan Keluarga ” (Bdk. Matias 1 : 21-24).
‎Sub Tema : Yesus Lahir, Harapan Baru Hadir, Keluarga Diberkati Dan Menjadi Berkat serta khotbah dibawakan oleh Pdt Enna Handriani, S.th.

Kapolsek Kapuas Tengah AKP Muhammad Saladin, S.Tr.K.,S.I.K.,M.H., disela-sela pengamanan menyampaikan “Sebelum kegiatan pengamanan kami laksanakan, kami melaksanakan apel kesiapan terlebih dahulu untuk cek kesiapan personel dan ploting personel.”

“Polsek Kapuas Tengah siap mengawal dan mengamankan pelaksanaan Natal dengan aman dan lancar. Kami juga mengimbau kepada masyarakat untuk merayakan dengan penuh sukacita, tetap menjaga ketertiban dan keamanan, serta mematuhi aturan yang berlaku,” ujar Kapolsek.

“Alhamdulillah, Puji Tuhan, pelaksanaan Ibadah dan Perayaan Natal yang dilaksanakan oleh Saudara – Saudara Kita Umat Kristiani sampai saat ini telah berjalan aman dan lancar. Mari bersama-sama kita menciptakan situasi tetap kondusif di perayaan natal dan menyongsong tahun baru ini,” pungkas AKP M. Saladin. (MS)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

BERIKAN PELAYANAN OPTIMAL, POLSEK KAPUAS HULU LAKSANAKAN SERAH TERIMA PENJAGAAN

31 Januari 2026 - 05:15 WIB

POLSEK KAPUAS HULU TINGKATKAN KEWASPADAAN DAN PENGAMANAN PENJAGAAN MAKO, CEGAH GANGGUAN ORANG TAK DIKENAL

31 Januari 2026 - 05:12 WIB

TINGKATKAN PENGAMANAN MAKO POLSEK KAPUAS HULU LAKSANAKAN SIAGA PENJAGAAN

31 Januari 2026 - 05:08 WIB

Resmi Dilantik Bupati Magetan, Mujayin Kini Nahkodai Kecamatan Poncol

31 Januari 2026 - 03:47 WIB

Anggota Polsek Kapuas Tengah melaksanakan kegiatan Pengecekan Pemanfaatan lahan Pekarangan di Desa Pujonn

31 Januari 2026 - 03:31 WIB

Trending di Collection