Menu

Mode Gelap
Pimpin Apel Gelar Pasukan Ops Patuh Candi 2025, Dirlantas Berpesan Agar Kegiatan Dilaksanakan Secara Profesional dan Humanis Warga Dusun Bojong, Desa Bulusari, Pertanyakan Realisasi Dana Desa Kepada Ketua RT Disdikpora Karawang Terapkan Instruksi Gubernur Terkait Jam Sekolah Giat Piket Polsek Kapuas tengah Patroli ke pasar harian Pujon desa Pujon. Personil Polsek sosialisasi imbauan larangan karhutla kepada warga masyarakat. Piket Jaga Polsek Kapuas Hulu Laksanakan Pam Mako, Guna Ciptakan Situasi Kantor Yang Aman

Uncategorized

Sat samapta Polres Bartim lakukan Himbauan Kamtibmas di Pemukiman Gang Obama,

badge-check

Tamiang Layang – Dalam patroli dini hari pada Selasa (07/01/2025), tim Satsamapta Polres Barito Timur mengunjungi pemukiman warga di Gang Obama, Jl. Manunggal, Kelurahan Tamiang Layang, untuk menyampaikan imbauan kamtibmas terkait keamanan lingkungan menjelang Tahun Baru 2025.

Petugas berdialog dengan beberapa warga yang masih terjaga untuk memberikan pesan-pesan tentang pentingnya menjaga keamanan lingkungan. Warga diminta untuk saling menjaga dan memantau aktivitas mencurigakan yang mungkin terjadi di sekitar tempat tinggal mereka.

Petugas juga mengingatkan warga untuk tidak meninggalkan barang berharga di luar rumah dan memastikan bahwa pintu serta jendela rumah dalam kondisi terkunci saat malam hari

Himbauan juga diberikan agar warga segera melapor jika menemukan hal mencurigakan melalui layanan darurat kepolisian.

Kehadiran patroli pada waktu dini hari memberikan rasa aman bagi masyarakat, terutama di kawasan yang relatif sepi. Upaya ini menjadi bagian dari komitmen Satsamapta Polres Barito Timur untuk menjaga keamanan lingkungan, khususnya di pemukiman warga.

Situasi di pemukiman Gang Obama dilaporkan kondusif. Warga menyambut positif patroli ini dan menyatakan siap berpartisipasi dalam menjaga keamanan lingkungan agar tetap aman dan nyaman selama perayaan Tahun Baru 2025(pm)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Giat Piket Polsek Kapuas tengah Patroli ke pasar harian Pujon desa Pujon.

14 Juli 2025 - 15:29 WIB

Personil Polsek sosialisasi imbauan larangan karhutla kepada warga masyarakat.

14 Juli 2025 - 15:27 WIB

Piket Jaga Polsek Kapuas Hulu Laksanakan Pam Mako, Guna Ciptakan Situasi Kantor Yang Aman

14 Juli 2025 - 15:21 WIB

Polres Kotim Mengikuti Kegiatan Program Ketahanan Pangan dan Program Makan Bergizi Gratis

14 Juli 2025 - 14:20 WIB

Kapolres Kotim Pimpin Rapat Koordinasi Lintas Sektoral 5 Pilar.

14 Juli 2025 - 14:19 WIB

Trending di Uncategorized